Upaya Pemeliharaan Koleksi Tercetak di Perpustakaan SMAN 8 Rejang Lebong Melalui Kegiatan Preservasi dan Konservasi

Aulia, Vinna and Iswanto, Rahmat and Rodin, Rhoni (2025) Upaya Pemeliharaan Koleksi Tercetak di Perpustakaan SMAN 8 Rejang Lebong Melalui Kegiatan Preservasi dan Konservasi. Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.

[img] Text
Skripsi_ke_1_Bab_1-5_(Vinna_Aulia) Fikssssssssss.pdf - Accepted Version

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis upaya kegiatan preservasi dan konservasi koleksi tercetak di Perpustakaan SMAN 8 Rejang Lebong dan kendala yang dihadapi dalam melakukan pemeliharaan koleksi SMAN 8 Rejang Lebong melalui kegiatan prservasi dan konservasi. Penelitian ini mengunakan jenis penelitian kualitatif deskriptif dengan menggunakan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dan dokumentasi. Adapun informan dari penelitian ini yakni Kepala Perpustakaan dan Pustakawan. Selanjutnya data informasi yang diperoleh kemudian di proses dengan menggunakan teknik analisis data seperti reduksi data, penyajian data, dan verifikasi serta penarikan kesimpulan. Dari hasil penelitian yang telah dilaksanakan pemeliharaan koleksi tercetak perpustakaan SMAN 8 Rejang Lebong melalui kegiatan preservasi dan konservasi belum dilakukan secara optimal dilihat dari aspek kebijakan dan strategi pelestarian bahan pustaka, kebijakan pengembangan koleksi dan penyiangan bahan pustaka, konservasi dan restorasi bahan pustaka, digitalisasi koleksi dan preservasi digital, perencanaan penanggulangan bencana, keamanan perpustakaan, dan pendidikan pemakai serta pustakawan, pembersihan dokumen, penempatan bahan pustaka yang rusak kedalam boks khusus, humidifikasi dokumen, laminasi, dan penggunaan lapisan pelindung yang belum terpenuhi dengan baik. Kendala yang dihadapi pustakawan dalam melakukan kegiatan preservasi dan konservasi bahan pustaka tercetak di SMAN 8 Rejang Lebong adalah keterbatasan dana, kekurangan SDM, dan kurangnya pemahaman tentang pentingnya preservasi dan konservasi bahan pustaka. Dari penelitian ini, disarankan agar pihak sekolah meningkatkan alokasi anggaran untuk pemeliharaan koleksi perpustakaan, menambah SDM, serta melakukan pelatihan secara rutin yang difokuskan pada pemeliharaan bahan pustaka tersebut. Kata Kunci: Pemeliharaan Koleksi, Preservasi, Konservasi

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsEmail
Aulia, Vinnavinnaaulia.mhs@iaincurup.ac.id
Iswanto, Rahmatrahmatiswanto@iaincurup.ac.id
Rodin, Rhonirhonirodin@iaincurup.ac.id
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z719 Libraries (General)
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Ilmu Perpustakaan dan Informasi Islam
Depositing User: akun9 akun 9 akun9
Date Deposited: 26 Feb 2025 07:39
Last Modified: 27 Feb 2025 04:06
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/8073

Actions (login required)

View Item View Item