Analisis Framing pada Berita Konflik Israel-Palestina (Global News Versus Tribunnews)

Sifatri, Tiara and Verolyna, Dita and Valentine, Femalia (2024) Analisis Framing pada Berita Konflik Israel-Palestina (Global News Versus Tribunnews). Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.

[img] Text
TIARA SIDANG (1).pdf - Accepted Version

Download (873kB)

Abstract

Penelitian ini berawal dari adanya konflik palestina dengan israel, akan tetapi penulis hanya meneliti konflik pada tanggal 7 oktober 2023, yang sangat memungkinkan untuk dikaji menggunakan analisis framing (pembingkaian) dan analisis ini sangat melekat dengan pemberitaan dari bingkaian sebuah konflik. Jenis penelitian adalah penelitian deskriptif kualitatif. Data diambil pada Desamber 2023 sampai Febuari 2024 pada sebuah chanel youtube Globals News dan Tribunnews. Metode yang digunakan adalah pendekatan frame analysis dan dalam pemaparannya menggunakan metode diskriptif. Jenis penelitian seperti ini biasanya digunakan untuk meneliti dokumen yang berupa teks, gambar, simbol dan sebagainya. Serta mengetahui bentuk Bagaimana Bentuk Analisis Framing Pada Berita Konfliik Israel-Palestina (Global News Versus Tribunnews), antara lain; : (1) Cara menyajikan pemberitaan konflik yang terjadi antara Israel-Palestina seperti hard news, opini dan feature, (2) Secara garis besar penyebab masalah yang dibingkai oleh lebih dominan ke pihak Israel, sementar Globals News lebih dominan menjadikan Palestina sebagai penyebab masalahnya, (3) Perbedaan yang signifikan dari pembingkaian kedua media ini adalah pada penilaian sikap-sikap moral yang dijatuhkan kepada pihak Israel atau Palestina dan (4) Faktor locality.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsEmail
Sifatri, Tiaratiara.mhs@iaincurup.ac.id
Verolyna, Ditaditaverolyna@iaincurup.ac.id
Valentine, Femaliafemaliavalentine@iaincurup.co.id
Subjects: H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
L Education
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Komunikasi Penyiaran Islam
Depositing User: akun9 akun9
Date Deposited: 18 Jul 2024 07:30
Last Modified: 18 Jul 2024 07:30
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/6789

Actions (login required)

View Item View Item