Permasalahan Kesulitan Belajar Yang Dikonsultasikan Siswa Pada Guru Pembimbing, Faktor Penyebab Dan Penanganannya Di Man Rejang Lebong

Yolanda, Popi and Purnama Sari, Dewi and Febriansyah, Febriansyah (2024) Permasalahan Kesulitan Belajar Yang Dikonsultasikan Siswa Pada Guru Pembimbing, Faktor Penyebab Dan Penanganannya Di Man Rejang Lebong. Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.

[img] Text
FULLTEXTT.pdf

Download (2MB)

Abstract

Kesulitan belajar merupakan permasalahan yang sangat kompleks dihadapi siswa dalam mengikuti proses pembelajaran yang sedang diikutinya. Dalam pelaksanaanya siswa mengalami hambatan dan kendala dalam mengikuti pembelajaran. Kurangya motivasi dalam mengikuti proses pembelajaran sehingga menyebabkan hasil belajar siswa kurang memuaskan. Tujuan penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui identifikasi kesulitan belajar yang dihadapi siswa di sekolah, untuk mengetahui gagasan guru pembimbing dalam membantu siswa yang mengalami kesulitan belajar, dan untuk mengetahui penanganan guru pembimbing terhadap siswa yang mengalami kesulitan belajar. Penelitian ni merupakan penelitian deskriptif kualitatif,studi kasus informan dalam penelitain ini yaitu waka kesiswaan, guru BK,wali kelas dan siswa. Peneliti mengumpulkan data dengan menggunakan teknik wawancara dan analisis dengan menggunakanreduksi data, penyajian data dan kesimpulan serta data yang dikumpukan di cek ke absahannya dengan menggunakan tri anggulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa beberapa orang siswa MAN Rejang Lebong mengalami kesulitan belajar, kesulitan belajar tersebut bervariasi sesuai dengan situasi dan kondisi yang dihadapinya. Kesulitan belajar yang dialami oleh siswa disebabkan oleh beberapa faktor yakni faktor internal dan eksternal, faktor keluarga yang menjadi faktor pertama penyebabnya terjadinya kesulitan belajar yang dialami siswa. Upaya penaganan yang dilakukan secara khusus dengan konseling individu dan secara umum dengan metode remidial. Kata kunci: Kesulitan Belajar, Guru Bimbingan Konseling

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsEmail
Yolanda, Popipopiyolanda@students.iaincurup.ac.id
Purnama Sari, Dewidewipurnamasari@iaincurup.ac.id
Febriansyah, Febriansyahfebriansyah@iaincurup.ac.id
Subjects: L Education > LF Individual institutions (Europe)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Bimbingan Konseling Islam
Depositing User: akun8 akun8
Date Deposited: 23 Feb 2024 09:20
Last Modified: 06 Mar 2024 08:18
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/5830

Actions (login required)

View Item View Item