Utami, Deseli and Hamengkubuwono, Hamengkubuwono and Arsil, Arsil (2021) Analisis Pendidikan Melalui Penilaian Autentik Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Pada Masa Covid-19 di SDN 16 Rejang Lebong. Sarjana thesis, IAIN CURUP.
Text
DESELI UTAMI (17531028).pdf Download (4MB) |
Abstract
Penelitian ini dilatar belakangi belajar mengajar pada Pendidikan Agama islam dan penilan autentik pada masa Covid-19 ini dalam pembelajaran itu terdapat kendala dan hambatan yang di dapat dari seorang guru, dikarenakan sistem belajarnya daring atau belajar jarak jauh dan membuat belajarnya tidak semaksimal seperti belajar normal umumnya, dimana seorang guru juga sulit untuk mendapatkan penilaian termasuk penilaian Autentik dengan adanya masa pandemic Covid-19 ini jadi seorang guru tidak bisa pantau secara langsung terhadap peserta didiknya dikarenakan sistem belajarnya daring atau belajar di rumah jadi orang tua dan Guru itu bekerja sama untuk memantau peserta didik. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif . Lokasi penelitian ini adalah di SD N 16 Rejang lebong Kelurahan Jalan Baru Kecamatan Curup Kabupaten Rejang Lebong dengan penerapa penilaian Autentik mata pelajaran pendidikan Agama islam melakukan pembelajaran daring kebanyakan orang tua peserta didik tidak mengetahui media dan orang tua juga non aktif dan saat belajar dari jarak jauh pada pandemic Covid-19. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Kemudian analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data, menarik kesimpulan , dan teknik (metode). Hasil penelitian ini menyatakan bahwah pertama proses belajar mengajar pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islammasa covid-19 dilaksanakan dari jarak jauh dan menggunakan teknologi kedua proses kegiatan penilaian belajar siswa pada masa covid yang dilaksanakan dari jarak jauh, aspek pengetahuan ini guru mata pelajaran PAI melakukan tes berbasis darling dan memanfaatkan perangkat teknologi yang berhubung dengan jaringan internet. keberhasilan proses penilaian yang dilaksanakan secara daring terdapat beberapa problemmatika yang menghambat proses kegiatan penilaian salah satunya kepemilikkan perangkat teknologi.ketiga faktor pendukung dan faktor penghambat, faktor pendukung kompetensi yang di miliki guru,kesiapan peserta didik,faktor penghambat,kurangnya kesiapan peserta didik dalam kesiapan saat belajar daring.
Item Type: | Thesis (Sarjana) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion L Education |
||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam | ||||||||
Depositing User: | Mr emeraldo nugroho | ||||||||
Date Deposited: | 21 Aug 2023 02:24 | ||||||||
Last Modified: | 21 Aug 2023 02:24 | ||||||||
URI: | http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/3612 |
Actions (login required)
View Item |