Strategi Dakwah Bil Hal Risma Masjid At-Taqwa Dalam Meningkatkan Minat Remaja Desa Rimbo Recap

Dharma, Dimas Dwi and Toni, Hariya and Yansah, Savri (2021) Strategi Dakwah Bil Hal Risma Masjid At-Taqwa Dalam Meningkatkan Minat Remaja Desa Rimbo Recap. Sarjana thesis, IAIN Curup.

[img] Text
SKRIPSI DIMAS DWI DHARMA.pdf - Accepted Version

Download (1MB)

Abstract

Di zaman modern seperti ini, sudah jarang terjadi kegiatan-kegiatan aktif yang mengarah ke nilai-nilai ajaran islam terkhusus pada para remaja. Seperti yang diketahui, menginggat pada keadaan sekarang ini kebanyakan dari para remaja yang mengikuti zaman sehingga banyak dari para remaja yang sudah meninggalkan kegiatan-kegiatan mengenai nilai-nilai agama islam. Di Desa Rimbo Recap terdapat suatu organisasi Risma yang merupakan suatu wadah atau tempat bagi para remaja untuk mengembangkan, meningkatkan ilmu mengenai nilai-nilai agama islam. Metodologi yang digunakan oleh peneliti yaitu metode deskriptif kualitatif, metode ini digunakan karena data yang peneliti butuhkan berupa keterangan, penjelasan dan informasi, baik itu tertulis maupun lisan. Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan penulis, maka strategi dakwah bil hal Risma Masjid At-Taqwa dalam meningkatkan minat remaja Desa Rimbo Recap cukup efektif. Sedangkan dari faktor pendukung dan penghambat yaitu faktor internal, baik dari kepengurusan maupun anggota Risma itu sendiri, seperti semangat para anggota yang sering menurun.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsEmail
Dharma, Dimas DwiUNSPECIFIED
Toni, HariyaUNSPECIFIED
Yansah, SavriUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Strategi,DakwahBilHal,RemajaIslamMasjid
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Komunikasi Penyiaran Islam
Depositing User: Mrs yuni hartini
Date Deposited: 21 Feb 2023 07:45
Last Modified: 21 Feb 2023 07:45
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/1547

Actions (login required)

View Item View Item