Harahap, Nicy Astria and Febriyarni, Busra and Ghoni, Muhammad Abdul (2021) Analisis Faktor-Faktor Penyebab Pembiayaan Macet Koperasi Syariah Maju Bersama Sejahtera (Studi Kasus Desa Batu Panco). Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.
Text
Nicy Astria Harahap (16631082).pdf - Accepted Version Download (2MB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hal-hal yang menjadi penyebab pembiayaan macet koperasi syariah maju bersama sejahtera serta mengetahui tindakan- tindakan yang diambil dalam menangani pembiayaan macet. Pada penelitian ini penulis menggunakan metode pendekatan penelitian secara kualitatif. Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian lapangan (field research). Sumber data utama dari penelitian ini, yaitu bersumber dari data primer dari lapangan terutama dari beberapa nasabah yang melakukan pembiayaan di koperasi syariah maju bersama Sejahtera dengan teknik pendekatan deskriptif setelah data terkumpul, dan data sekunder sebagai data pendukung proses selanjutnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hal-hal yang menyebakan terjadinya pembiayaan macet disebabkan oleh dua faktor, yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal adalah faktor-faktor yang terjadi yang berkaitan dengan pemberian pembiayaan kepada nasabah. Faktor eksternal yang mempengaruhi nasabah dalam melakukan pembayaran pinjaman/pembiayaan di koperasi syariah maju bersama. Upaya yang dilakukan pihak koperasi syariah maju bersama sejahtera dengan melakukan penagihan yang harus di lunasi nasabah setiap bulannya melalui mendatangin setiap rumah yang melakukan pembiayaan.
Item Type: | Thesis (Sarjana) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Uncontrolled Keywords: | Analisis, Faktor-Faktor, Pembiayaan Macet, Koperasi Syariah | ||||||||
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HG Finance |
||||||||
Divisions: | Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam > Perbankan Syariah | ||||||||
Depositing User: | Mrs hasni hartati | ||||||||
Date Deposited: | 21 Feb 2023 02:28 | ||||||||
Last Modified: | 21 Feb 2023 02:28 | ||||||||
URI: | http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/1468 |
Actions (login required)
View Item |