Dayana, Selvi and Kurniawan, Kurniawan and Putra, Muksal Mina (2025) Analisis Faktor Ekonomi Terhadap Tingkat Drop Out Siswa Di Kecamatan Lebong Selatan Kabupaten Lebong. Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.
![]() |
Text
SKRIPSI SELVI DAYANA OK.pdf - Accepted Version Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini dilatar Kecamatan Lebong Selatan merupakan desa yang pendidikannya sangat kurang. Dikarenakan banyak faktor yang memANALISISi anak-anak putus sekolah atau tidak melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui 1) tingkat ekonomi orang tua yang drop Out pada jenjang Pendidikan Sekolah Dasar di Kecamatan Lebong Selatan, 2) Peran Orang Tua dalam menangani Anak yang Putus Sekolah di Kecamatan Lebong Selatan. Metode penelitian yang di gunakan adalah penelitian lapangan atau field research denga jenis penelitian menggunakan pendekatan kualitatif yang bersifat deskriptif. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 15 orang yang terdiri dari seluruh orang tua siswa yang putus sekolah di Lebong selatan. Teknik pengumpulan data di antaranya: observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan Teknik analisis data yaitu reduksi data, penyajian data dan kesimpulan Hasil penelitian menunjukan bahwa 1) Keadaan Tingkat ekonomi Orang Tua siswa yang Drop Out pada jenjang pendidikan Sekolah Dasar Penghasilan orang tua hanya cukup untuk kebutuhan makan sehari-hari. Mereka juga menyatakan bahwa biaya-biaya yang dikeluarkan untuk pendidikan anak mereka, seperti seragam, perlengkapan tulis, dan uang saku harian, merupakan beban yang cukup berat bagi mereka. bahwa faktor latar belakang ekonomi orang tua anak putus sekolah di Kecamatan Lebong Selatan sebagian besar menengah kebawah, sehingga untuk kebutuhan sekolah anaknya mereka selalu berusaha untuk memenuhinya dan sejauh ini memiliki ada kendala bagi sebagian mereka. 2) Peran Orang Tua dalam Mengatasi Anak yang Putus SekolahAdapun peran orang tua dalam mengatasi anaknya putus sekolah ialah dengan memberi dorongan dan motivasi. Memberikan motivasi kepada anak walaupun kurang optimal dikarenakan orang tua sibuk bekerja, kontrol orang tua terhadap anak, kemauan anak untuk bersekolah ada. Kedua Sering Melakukan Komunikasi. Komunikasi dengan anak yang terjalin dengan baik juga dapat membuat hubungan anak dan orang tua terasa menyenangkan.
Item Type: | Thesis (Sarjana) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor T Technology > T Technology (General) |
||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah | ||||||||
Depositing User: | akun3 akun3 | ||||||||
Date Deposited: | 26 Feb 2025 04:27 | ||||||||
Last Modified: | 26 Feb 2025 04:27 | ||||||||
URI: | http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/8055 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |