Fiter, Fiter and Harmi, Hendra and Rini, Rini (2024) Penanaman Karakter Kepedulian Sosial Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di Sdit Khoirul Ummah. Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.
Text
PENANAMAN KARAKTER KEPEDULIAN SOSIAL DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SDIT KHOIRU UMMAH.pdf - Accepted Version Download (1MB) |
Abstract
Masalah pokok dalam penelitian ini adalah Penanaman Karakter Kepedulian Sosial dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di SD IT Khoiru Ummah, tujuan penelitian untuk Menggambarkan Penanaman Karakter Kepedulian Sosial dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di SD IT Khoiru Ummah, kendala yang dihadapi dan upaya yang dilakukan. Jenis peneltian ini adalah penelitian lapangan ( field research) dengan menggunanakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif, Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang penulis gunakan adalah reduksi data, Penyajian data dan conclusion drawing atau verifikation. Selanjutnya Teknik penjaminan keabsahan data yang digunakan adalah ketekunan pengamatan dan triangulasi. Penanaman karakter kepedulian sosial dalam pembelajaran pendidikan agama islam terdapat tiga aspek yaitu gambaran upaya guru PAI dalam penanaman karakter kepedulian sosial, cara guru menamkan karakter kepedulian sosial serta ada faktor pendukung dan penghambatnya. Dari hasil wawancara yang di lakukan mendapatkan hasil bahwa dengan cara metode ceramah, memberikan pengertian, memberikan nasehat memberikan hukuman dan memberikan contoh secara langsung kepada peserta didik. Adapun faktor yang dihadapi dalam penanaman karakter kepedulian sosial adalah masih ada peserta didik yang tidak peduli dengan temannya, masih ada peserta didik yang tidak ada rasa taggung jawab pada lingkungannya, tidak antusias untuk mengikuti mata kegiatan yang seharusnya di lakukan, masih ada siswa yang tidak memperhatikan guru ketika mejelaskan, ribut dalam kelas dan sebagainya.
Item Type: | Thesis (Sarjana) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor T Technology > T Technology (General) |
||||||||
Divisions: | Pasca_Sarjana > Pendidikan Agama Islam-S2 | ||||||||
Depositing User: | akun3 akun3 | ||||||||
Date Deposited: | 29 Jul 2024 03:35 | ||||||||
Last Modified: | 14 Aug 2024 08:43 | ||||||||
URI: | http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/7013 |
Actions (login required)
View Item |