Rahmawati, Miranda and Arbani, Wiwin and Yulizah, Yosi (2024) Peran Budaya Sekolah dalam Membentuk Karakter Siswa di Mis Guppi 13 Tasik Malaya. Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.
Text
FULL TEKSS.pdf Download (1MB) |
Abstract
karakter yang sering dilaksanakan oleh guru dalam mendidik siswa di MIS GUPPI NO 13 Tasik Malaya khususnya pelaksanaan budaya seklah 5 S (Senyum, salam, santun, sapa dan sopan). Adapun tujuan dari peenlitian ini adalah 1) Untuk mengetahui peran budaya 5 S dalam membentuk karakter siswa di MIS GUPPI NO 13 Tasik Malaya. 2) Untuk mengetahui pendekatan yang digunakan dalam membentuk Karakter dengan Budaya 5 S sekolah di MIS GUPPI NO 13 Tasik Malaya Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif. Desain penelitian dengan menggunakan 3 tahap yaitu tahap pra lapangan, pekerja lapangan dan pasca lapangan. Waktu penelitian antara 12 Januari 2024 sampai 20 Maret 2024. Subjek adalah dalam penelitian ini adalah 6 orang guru di MIS GUPPI No 13 Tasik Malaya. Teknik pengumpulan data dengan observasi dan wawancara. Sedangkan teknik analisis data dengan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan serta mengadakan triangulasi sumber sebagai uji keabsahan data. Hasil penelitian menunjukan bahwal) Peran budaya 5 S dalam membentuk karakter siswa di MIS GUPPI Nomor 13 Tasik Malaya: bemilai strategis religius; menerapkan pembiasaan berdoa sebelum belajar dan mengucapkan salam. Disiplin dengan bersikap ramah, taat pada peraturan. sekolah. Komunnikatif; menerapkan tegur sapa dan senyum dan peduli sosal saling kepedulian satu sama lain. Pada aspek memiliki daya ungkit, religius; mendidik anak berakhlak mulia, disiplin dengan lembut bertutur kata, menyapa guru, menegur guru dan bersalam. Komunikatif dengan memiliki kejujuran, tangung jawab, dan saling menyapa. Peduli sosial dengan menegur, menyapa dan bersikap sopan dan menyalami guru. Berpeluang sukses religius; dou sebelum belajar, disiplin dengan pembiasaan 5 S, komunikatif menciptakan komunikasi yang baik. Peduli Sosia; membuat anak-anak saling tegur sapa. 2) Pendekatan yang digunakan dalam membentuk Karakter berbasis Budaya sekolah di MIS GUPPI 13 Tasik Malaya Ada beberapa pendekatan nilai menanamkan nilai keteladanan kepada siswa. Pendekatan perkembangan kognitif dengan menekankan pendidikan. moral. Pendekatan Nilai Analisis dengan membimbing dan menghimbau siswa untuk mematuhi nilai yang ada Kata Kunci: Peran, Budaya Sekolah, dan Karakter Siswa
Item Type: | Thesis (Sarjana) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Subjects: | L Education L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education |
||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah | ||||||||
Depositing User: | . Akun 5 | ||||||||
Date Deposited: | 24 Jul 2024 03:30 | ||||||||
Last Modified: | 24 Jul 2024 03:30 | ||||||||
URI: | http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/6840 |
Actions (login required)
View Item |