Prasetya, Aris Yudha and Bahri, Syaiful and Sahib, Abdul (2024) Upaya Kepala Perpustakaan dalam Meningkatkan Minat Baca Peserta Didik Pada Perpustakaan di SMKN 2 Rejang Lebong. Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.
Text
CETAK KERAS ARIS simanjuntak.pdf - Accepted Version Download (1MB) |
Abstract
Minat baca anak sekarang sangatlah kurang, kebanyakan dari mereka beranggapan bahwa membaca sangatlah membosankan dan mereka pun lebih senang bermain hp di bandingkan membaca. Jadi inilah salah satu penyebab yang membuat minat baca anak menjadi sangat kurang. Tujuan penelitian dalam skripsi ini adalah untuk mengetahui bagaimana upaya kepala perpustakaan meningkatkan minat baca peserta didik pada perpustakaan di SMKN 2 Rejang Lebong. Untuk mengetahui upaya kepala perpustakaan meningkatkan minat baca peserta didik pada perpustakaan di SMKN 2 Rejang Lebong. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif. Subjek penelitian ini adalah Kepala Perpustakaan, Staff Perpustakaan, Staff Layanan Pengguna dan 5 orang siswa. Teknik pengumpulan data penelitian ini adalah menggunakan observasi, wawancara. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan dari teknik pengumpulan data bahwa terdapat empat upaya kepala perpustakaan dalam meningkatkan minat baca peserta didik, yaitu meningkatkan pengelolaan perpustakaan dari segi pelayanan pinjaman, meningkatkan pengelolaan perpustakaan dari segi menambah koleksi buku, meningkatkan pengelolaan perpustakaan dengan memberi rewerd atau penghargaan dan meningkatkan pengelolaan perpustakaan sekolah dengan memberikan tugas yang berhubungan dengan perpustakaan. Kata Kunci: Kepala Perpustakaan, Minat Baca, Peserta Didik, Perpustakaan
Item Type: | Thesis (Sarjana) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Subjects: | L Education > L Education (General) Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science |
||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Manajemen Pendidikan Islam | ||||||||
Depositing User: | akun3 akun3 | ||||||||
Date Deposited: | 27 Feb 2024 08:18 | ||||||||
Last Modified: | 27 Feb 2024 08:18 | ||||||||
URI: | http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/6013 |
Actions (login required)
View Item |