Strategi Bedah Komunitas Dalam Pemasaran Produk Pembiayaan Mikro Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Pembantu Curup

Emilia, Septi (2019) Strategi Bedah Komunitas Dalam Pemasaran Produk Pembiayaan Mikro Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Pembantu Curup. Sarjana thesis, IAIN Curup.

[img] Text
STRATEGI BEDAH KOMUNITAS DALAM PEMASARAN PRODUK PEMBIAYAAN MIKRO BANK SYARIAH MANDIRI.pdf

Download (1MB)

Abstract

Strategi Pemasaran merupakan faktor yang sangat besar peranannya dalam suatu perusahaan, terutama dalam menarik minat nasabah. Tanpa adanya strategi pemasaran, masyarakat tidak akan mengenal produk dalam perusahaan tersebut, demikian pula dengan Pembiayaan Mikro yang ada di Bank Syariah Mandiri Curup yang menerapkan Teori Bedah Komunitas, dengan besarnya peluang yang ada maka strategi pemasaran harus bisa di optimalkan, supaya bisa meningkatkan jumlah nasabah pembiayaan mikro, Melalui penelitian ini, peneliti ingin mendeskripsikan strategi Bedah Komunitas yang diterapkan, dan kendala yang dihadapi. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field reserch) dengan menggunakan pendekatan Deskriftif kualitatif. Sumber data yang digunakan adalah sumber data primer dan sekunder. subjek penelitian adalah Bank Syariah Mandiri Curup (BSM), sedangkan metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara/interview dan teknik dokumentasi dan menganalisis data dengan cara pengumpulan data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa strategi Bedah Komunitas dalam pemasaran produk pembiayaan mikro yang di terapkan Bank Syariah Mandiri menerapkan strategi 7P ( Product, Price, Promotion, Place, People, Proses, dan Physical ) Serta Menerapkan pola 9.3.1, Door to Door, Pengembangan produk dan pengenalan produk, Kemudian kendala yang di hadapai ada faktor External dan Internal.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsEmail
Emilia, SeptiUNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameEmail
ReviewerIstan, MuhammadUNSPECIFIED
ReviewerFalahy, Lutfi-ElUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Strategi Pemasaran; Bedah Komunitas; Pembiayan Mikro
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: Mrs Hasni Hartati
Date Deposited: 30 Oct 2019 04:22
Last Modified: 30 Oct 2019 04:22
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/592

Actions (login required)

View Item View Item