Analisis Kaidah Penggunaan Ejaan Bahasa Indonesia pada Hasil Menulis Teks Cerita Fabel Kelas VII C di SMP 05 Rejang Lebong

Apriyani, Mita and Khair, Ummul and Misriani, Agita (2023) Analisis Kaidah Penggunaan Ejaan Bahasa Indonesia pada Hasil Menulis Teks Cerita Fabel Kelas VII C di SMP 05 Rejang Lebong. Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.

[img] Text
MITA APRIYANI 18541026-TBIND.pdf

Download (2MB)

Abstract

“Analisis Kaidah Penggunaan Ejaan Bahasa Indonesia pada Hasil Menulis Teks Cerita Fabel Kelas VII C di SMP 05 Rejang Lebong” Mita Apriyani 18541026 Abstrak Penelitian ini membahas penggunaan ejaan Bahasa Indonesia dalam hasil menulis cerita fabel oleh siswa kelas VII C di SMPN 05 Rejang Lebong. Generasi bangsa saat ini sudah memasuki dunia digital yang membuat proses pembelajaran menjadi lebih mudah dan menarik sehingga kegiatan pengenalanan tanda baca tulis menjadi memiliki waktu yang cukup singkat sehingga dalam penelitian ini peneliti ingin mengetahui pemahaman siswa dalam kaedah penggunaan ejaan bahasa indonesia dalam menulis teks cerita fabel. Metodologi penelitian yang digunakan yaitu penelitian kuantitatif digunakan untuk menganalisis kaidah penggunaan huruf dan tanda baca pada teks cerita fabel siswa. Teknik pengumpulan data dengan penelitian melibatkan wawancara dengan guru dan siswa, observasi, serta dokumentasi. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian menggunakan jenis penelitian kuantitatif. Penelitian kuantitatif adalah penelitian yang menggambarkan atau menjelaskan suatu masalah yang hasilnya dapat digeneralisasikan. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik deskriptif kualitatif juga sering diartikan sebagai penelitian yang tidak mengadakan ―perhitungan‖ sederhana atau hanya menggunakan kata-kata. Teknik deskriptif kualitatif dilakukan untuk mengetahui sejauh mana kemampuan menulis cerita fabel siswa ditinjau dari penggunaan ejaan Bahasa Indonesia. Penelitian ini memperoleh simpulan bahwa penulisan huruf kapital dalam teks cerita fable kelas VII C di SMPN 05 N Rejang Lebong didapatkan bahwa siswa yang atas nama Fahri Monzan terdapat kesalahan sebanyak 576 kesalahan dengan presntase 52,69%. Dari keselahan penulisan teks ini hanya satu orang yang paling sedikit melakukan kesalahan yaitu atas nama Aisyah Warahmaha dengan 2 kesalahan kata dan presentase 18%. Dengan jumlah keseluruhan kesalahan sebanyak 1093 kata dari jumlah 25 orang siswa. Adapun jenis kesalahan dalam penulisan cerita fabel yaitu kemampuan memakai huruf tanda titik, kemampuan memakai huruf tanda titik dua, kemampuan memakai huruf tanda hubung, kemampuan memakai huruf tanda Tanya. Kendala siswa dalam penggunaan ejaan bahasa Indonesia pada hasil menulis teks cerita fabel Kelas VII C di SMPN 05 Rejang Lebong, yaitu kurangnya siswa latihan menulis dengan ejaan bahasa indonesia yang benar, guru malas mengingatkan kesalahan siswa yang berulang-ulang, guru masih menggunakan metode ceramah dalam pembelajaran. Kata Kunci: Analisis, Penggunaan Ejaan, Cerita Fabel

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsEmail
Apriyani, Mitamitaapriyani965@gmail.com
Khair, Ummulummulkhair1213@gmail.com
Misriani, Agitaagita_misriani@yahoo.com
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Tadris Bahasa Indonesia
Depositing User: akun1 akun1
Date Deposited: 11 Jan 2024 07:54
Last Modified: 11 Jan 2024 07:54
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/5538

Actions (login required)

View Item View Item