Febrianti, Silvi and Rahman, Abdul and Wanto, Deri (2021) Penerapan Pendidikan Karakter Sikap Tanggung Jawab dan Disiplin Pada Anak di Taman Pendidikan Al-Quran. Sarjana thesis, IAIN CURUP.
Text
SILVI FEBRIANTI SKRIPSI FIKS PDF.pdf Download (3MB) |
Abstract
Dalam Taman Pendidikan Al-Qur’an terdapat masalah yang sering di jumpai diantaranya anak kurang bertanggung jawab dalam mengejakan tugas dan perintah guru serta kurangnya disiplin sehingga dapat mempengaruhi karakte anak di masa depan jika tidak di pebaiki dan di perhatikan, penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan pendidikan karakter,serta faktor yang menjadi penghambat untuk menerapkan pendidikan karakter tanggung jawab dan disiplin pada anak di Taman Pendidikan Al-Qur’an Kelurahan Karang Anyar Curup Timur RT 04/RW 01. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah Ketua Risma, Guru, dan Siswa beserta masyarakat. Data di kumpulkan melalui Wawancara, Observasi, dan Dokumentasi. Data yang tekumpul dianalisis kembali dengan menggunakan model analisis interaktif. Data-data hasil penelitian diuji kembali keabsahannya dengan menggunakan perpanjangan keikutsertaan, pengamatan, ketekunan, dan tringulasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan Pertama, cara menerapkan karakter tannggung jawab: (a) Tepat Waktu, (b) Memiliki Agenda, (c) Pengelolaan, (d) Loker, (e) Tugas. Kedua, cara menerapkan karakter disiplin: (a) Akrab dengan anak, namun syaratnya harus punya kedekatan emosional, (b) Orangtua tidak boleh berbohong agar anak mau berhenti berbuat buruk, (c) Orangtua menegosiasikan batasan dan membuat peraturan didalam keluarga harus jelas, (d) Membuat aturan harus disertai dengan konsekuensi. Ketiga, faktor pengahambat karakter disiplin dan tanggung jawab diantaranya: ketiga, faktor pengahambat karakter disiplin dan tanggung jawab diantaranya: a) Takut, b) Tidak merasa bersalah, c), Ada tanggung jawab yang lebih besar, d) Kurang menghargai apapun, e)Memiliki kesibukana f) Malas yang berkepanjangan, g) Mengulur-ngulur waktu, h) Meremehkan waktu.
Item Type: | Thesis (Sarjana) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion L Education |
||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam | ||||||||
Depositing User: | Mr emeraldo nugroho | ||||||||
Date Deposited: | 21 Aug 2023 02:26 | ||||||||
Last Modified: | 21 Aug 2023 02:26 | ||||||||
URI: | http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/3583 |
Actions (login required)
View Item |