Efektivitas Pembelajaran Pai Secara Daring Bagi Siswa SMP pada Masa Pandemi Covid-19 di Desa Suban Ayam Dusun 6 Kec. Selupu Rejang

Afifah, Afifah and Dibul Amda, Ahmad and Komalasari, Bakti (2020) Efektivitas Pembelajaran Pai Secara Daring Bagi Siswa SMP pada Masa Pandemi Covid-19 di Desa Suban Ayam Dusun 6 Kec. Selupu Rejang. Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.

[img] Text
Fulltext.pdf - Accepted Version

Download (1MB)

Abstract

Permasalahan utama pada penelian ini ada beberapa teori yang mengungkapkan bawa proses pembelajaran secara daring bagi Siswa sangatlah efektiv, tetapi fakta dilapangan mengungkapkan bahwa Pembelajaran PAI secara daring pada siswa SMP yang ada didesa Suban Ayam Dusun 6 Kec Selupu Rejang dengan menggunakan media daring kurang Efektiv. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui proses pembelajaran PAI secara daring dan Efektivitas pembelajaran PAI secara daring yang dilakukan oleh siswa. Masalah yang terdapat dalam penelitian ini adalah efektivkah pembelajan PAI secara daring dengan proses belajar dengan menggunakan aplikasi Online yang disarankan oleh pengajar tanpa melakukan tatap muka seperti yang dilakukan siswa sebelum pandemi Covid-19 ini terjadi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ini adalah siswa SMP yang ada di desa Suban Ayam Dusun 6 Kec Selupu Rejang yang melakukan kegiatan pembelajaran PAI secara Daring. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan Observasi, Wawancara, dan Dokumentasi. Teknik analisis data penelitian ini adalah reduksi data, penyajian data dan kesimpulan. Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa proses pembelajaran PAI secara Daring yang dilakukan oleh siswa menggunakan aplikasi Google Sheet, Google Classroom, WhatsApp, LKS (lembar kerja siswa) dan Buku cetak. Sedangkan efektivitas pembelajaran PAI secara Daring dapat dikatakan kurang evektiv. Kata Kunci : Efektivitas, Pembelajaran PAI, dan Daring

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsEmail
Afifah, AfifahUNSPECIFIED
Dibul Amda, AhmadUNSPECIFIED
Komalasari, BaktiUNSPECIFIED
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mrs maisonah
Date Deposited: 13 Mar 2023 04:43
Last Modified: 13 Mar 2023 04:43
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/3173

Actions (login required)

View Item View Item