Problematika Pendidikan Agama Islam di Madrasah Aliyah Swasta Ketenong

Ardeska, Muhammad Fikri and Asha, Lukman and Putra, Muksal Mina (2020) Problematika Pendidikan Agama Islam di Madrasah Aliyah Swasta Ketenong. Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.

[img] Text
Fulltext.pdf - Accepted Version

Download (3MB)

Abstract

Penulisan karya ilmiah ini bertujuan untuk mengetahui problematika pendidikan agama islam di MA Swata Ketenong 1, Kecamatan Pinang Belapis, Kabupaten Lebong. Banyak sekali problem pendidikan agama islam yang terjadi di desa marginal. Oleh karena itu perlu di kaji apa saja problem yang terjadi di MA mengenai pendidikan agama islam terhadap anak dan factor penyebab dari terhambatnya pendidikan agama islam di desa marginal itu sendiri. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Deskriptip Kualitatif yang menggambarkan suatu keadaan atau peristiwa yang terjadi dilapangan. Adapun objek dalam penelitian ini adalah peserta didik, pendidik dan orang tua. Jenis data yang digunakan penulis ialah menggunakan data primer dan data skuder. Kemudian dalam mengumpulkan data penulis menggunakan metode Observasi, Wawancara dan Dokumentasi. Tekhnik anlisis data yang digunakan penulis ialah reduksi data, penyajian data, verifikasi dan kesimpulan. Dari hasil penelitian diperoleh kesimpulan bahwa Problematika yang peneliti dapatkan setelah melakukan penelitian lebih lanjut dalam Problematika pendidikan agama Islam di MA Swasta ketenong 1, Kecamatan pinang belapis, Kabupaten Lebong yaitu, proses pembelajaran yang kurang disiplin, kurangnya keseriusan siswa untuk belajar lebih aktif dalam pendidikan agama islam, masih banyak siswa yang belum bisa membaca Al-Qur’an dan minimnya ketenagakerjaan yang profesional dibidangnya yang membuat kurang kondusif dalam pembelajaran kemudian sarana sumber belajar dari sekolah juga masih tergolong rendah. Dan beberapa faktor penyebab dari Problematika pendidikan agama Islam di MA Swasta ketenong 1, Kecamatan pinang belapis, Kabupaten Lebong yaitu, faktor dari peserta didik itu sendiri kemudian faktor dari pendidik itu sendiri dan faktor peran orang tua dalam pendidikan agama islam. Kata Kunci : Problematika, Pendidikan Agama Islam, Marginal

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsEmail
Ardeska, Muhammad FikriUNSPECIFIED
Asha, Lukmanlukman.asha@iaincurup.ac.id
Putra, Muksal Minamuksalminaputra@iaincurup.ac.id
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mrs maisonah
Date Deposited: 13 Mar 2023 04:18
Last Modified: 13 Mar 2023 04:18
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/2990

Actions (login required)

View Item View Item