Manajemen Sumber Daya Manusia (Studi Terhadap Pengelolaan Tenaga Guru Di Madrasah Aliyah Almathiriyah Muara Rupit Kabupaten Musi Rawas Utara)

Sakban, Sakban (2018) Manajemen Sumber Daya Manusia (Studi Terhadap Pengelolaan Tenaga Guru Di Madrasah Aliyah Almathiriyah Muara Rupit Kabupaten Musi Rawas Utara). Masters thesis, IAIN Curup.

[img] Text
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA (Studi Terhadap Pengelolaan Tenaga Guru Di Madrasah Aliyah Al-Mathiriyah Muara Rupit Kabup~1.pdf

Download (2MB)

Abstract

Lembaga pendidikan mempunyai peran yang sangat penting dalam mengelola manajemen madrasah guna mengembangkan sumber daya manusia khususny kepada tenaga pengajar. Alam hal ini pengembangan sumber daya manusia yang merupakan proses peningkatan kemampuan manusia agar mampu melaksanakan tugas, kewajiban dan serta tanggung jawab. Pengertian ini memusatkan perhatian pada pemerataan dalam meningkatkan kemampuan guru. .Sebagai kepala sekolah harus mampu dapat meningkatkan etos kerja atau perhatian terhadap guru terutama di MA Al-Mathiriyah Kecamatan Rupit, agar mereka memiliki semangat kerja dan tanggung jawab yang besar terhadap pendidikan madrasah. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan ( Field research ) yang bersifat diskriktif kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini kepala sekolah, guru, dan siswa MA Al-Mathiriyah Kecamatan rupit. Dengan menggunakan teknik pengumpulan data melalui metode observasi, wawancara (interview) dan dokumentasi, kemudian data yang diperoleh dianalisa kembali diambil kesimpulan. Dengan bertujuan untuk mengungkap data tentang Manajemen Sumber Daya Manusia Terhadap Pengelolaan Tenaga Guru Di Madrasah Aliyah Al-Mathiriyah Muara Rupit Kabupaten Musi Rawas Utara. Berdasarkan penemuan penelitian dapat di ketahui bahwa kepala sekolah MA Al-Mathiriyah kec. Rupit dalam meningkat tenaga kerja guru adalah pertama meningkatkan dari segi kemampuan (Basic ), kedua kelengkapan perangkat dan media pembelajaran ketiga peningkatan kedisiplinan guru, staf/karyawan siswa /siswi, keempat menciptakan suasana kerja yang kondusif dan menggairahkan. Factor-faktor yang mempengaruhi etos kerja guru adalah yang pertama factor personal yang meliputi pengetahuan, keterampilan, serta komitmen yang tinggi. Kedua factor suasana kerja yang menggairahkan ketiga volume upah/gaji dalam meningkatkan etos kerja kinerja guru. Kendala kepala madrasah adalah bagaimana melengkapi sarana/media pmbelajaran, serta buku-buku pegangan yang sesuai dengan kurikulum masih sangat terbatas.

Item Type: Thesis (Masters)
Creators:
CreatorsEmail
Sakban, SakbanUNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameEmail
ReviewerNurmal, IfnaldiUNSPECIFIED
ReviewerRidwan, Rifanto BinUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Sumber Daya Manusia
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Pasca Sarjana > Manajemen Pendidikan Islam-S2
Depositing User: Mrs Hasni Hartati
Date Deposited: 25 Oct 2019 04:18
Last Modified: 25 Oct 2019 04:18
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/288

Actions (login required)

View Item View Item