Fadilah, Fanny Rizki and Warsah, Idi and Wanto, Deri (2020) Implementasi Outdoor Learning: Upaya Menanamkan Nilai-nilai Keislaman Siswa SDIT Cahaya Rabbani Kepahiang. Edugama: Jurnal Kependidikan dan Sosial Keagamaan, 6 (1). pp. 38-55. ISSN ISSN 2598-8115 (print) and 2614-0217 (electronic)
Text
1253 - Published Version Download (35kB) |
Abstract
The main objective of Islamic learning is the inculcation of religious values into each student. Such values must be embedded by teachers as early as possible, and this act is the hope of all students’ parents at SDIT Rabbani Kepahiang. Thus, the teachers in this learningal institution make hard efforts with various innovations in implementing learning and learning to achieve the Islamic learning goals as well as the expectation of students’ parents. One of the efforts made is the implementation of outdoor learning. This study sought to find the answers about the portrayal of the outdoor learning implementation by using a qualitative approach. The current study found out that the outdoor model was more oriented towards involving students in more actively studying the materials by deploying the surrounding natural media. Through this learning model, students could immediately make real observations so that the lessons given by the teachers could be directly practiced by students. Tujuan utama pendidikan Islam adalah penanaman nilai-nilai agama pada setiap peserta didik. Nilai-nilai tersebut harus ditanamkan oleh guru sedini mungkin dan ini merupakan harapan seluruh wali siswa di SDIT Rabbani Kepahiang. Sehingga para guru di lembaga pendidikan tersebut berusaha keras dengan berbagai inovasi dalam melaksanakan pendidikan dan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan Islam dan sekaligus harapan wali siswa. Upaya yang dilakukan salah satunya adalah menerapkan pembelajaran outdoor. Studi ini ingin menemukan jawaban tentang gambaran pelaksanaan pembelajaran outdoor tersebut dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Penelitian ini menemukan gambaran bahwa model outdoor lebih banyak melibatkan siswa untuk berperan aktif dalam menelaah materi dengan media alam sekitarnya. Melalui model pembelajaran tersebut siswa dapat langsung melihat dengan nyata, sehingga pelajaran yang diberi oleh guru dapat langsung dipraktekkan oleh peserta didik.
Item Type: | Article | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Uncontrolled Keywords: | Outdoor Learning, Islamic Values | ||||||||
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion L Education > L Education (General) |
||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam | ||||||||
Depositing User: | Mrs maisonah | ||||||||
Date Deposited: | 21 Feb 2023 08:37 | ||||||||
Last Modified: | 21 Feb 2023 08:37 | ||||||||
URI: | http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/2510 |
Actions (login required)
View Item |