Implementasi Model Pembelajaran Kontekstual Pada Mata Pelajaran Pai Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis di Sdn 40 Rejang Lebong

Santi, Tri and Wanto, Deri and Indrawari, Karliana (2022) Implementasi Model Pembelajaran Kontekstual Pada Mata Pelajaran Pai Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis di Sdn 40 Rejang Lebong. Sarjana thesis, IAIN Curup.

[img] Text
Lavia Effendi (2) (1).pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh pelajaran Pendidikan Agama Islam mengalami kendala-kendala seperti kurangnya memahami pendidikan agama islam proses pembelajaran, dan rendahnya kemampuan berpikir kritis dalam berdiskusi maupun dalam mengerjakan soal. Peserta didik cendrung hanya pasif dan mendengarkan penjelasan guru tanpa memberi pendapat. Hal ini disebabkan karena penggunaan model pembelajaran yang berfokus pada guru sehingga proses pembelajaran menjadi membosankan. Model pembelajaran yang diterapkan oleh guru disekolah merata sekolah menggunakan hanya penyampaian materi saja Tujuan penelitian ini untuk mengetahui penggunaan model pembelajaran kontekstual pada mata pelajaran PAI untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis di sdn 40 rejang lebong dan untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat model pemblajaran kontekstual pada mata pelajaran PAI Berdasarkan Hasil Penelitian Di SDN 40 Rejang Lebong dapat diketahui penggunaan model pembelajaran kontekstual sudah dilaksanakan oleh Guru Pendidikan Agama Islam Seperti dalam proses pembelajaran dengan metode kerja kelompok, ice breaking atau belajar dengan cara menyenangkan, dan dalam belajar siswa aktif baik dalam bertanya maupun berdiskusi.Kemampuan Berpikir Kritis Dalam Proses Pembelajaran PAI mampu Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa dan bisa dilihat dari hasil Evaluasi Pembelajaran Siswa kelas VI namun ada beberapa siswa yang mempunyai kemampuan berpikir kritis yang rendah. faktor penghambat dan pendukung penggunaan model pembelajaran kontekstual ialah faktor pendukungnya sarana dan prasarana , kepala sekolah dan siswa sedangan faktor penghamba adadi guru dan siswa seperti dalam proses pembelajaran jika dalam menghadapi ujian tidak terkejar waktu untuk menyelesaikan materi. Kata kunci : Model Pembelajaran Kontekstual , Kemampuan Berpikir Kritis

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsEmail
Santi, TriUNSPECIFIED
Wanto, DeriUNSPECIFIED
Indrawari, KarlianaUNSPECIFIED
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mrs sulistyowati
Date Deposited: 21 Feb 2023 07:46
Last Modified: 21 Feb 2023 07:46
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/1558

Actions (login required)

View Item View Item