Utami, Oktarina and Noprizal, Noprizal and Arifin, Rahman (2021) Strategi Marketing pada Bank Muamalat KCP Curup dan Relevansinya dengan Marketing Syariah. Sarjana thesis, Institut Agama Islam Negeri Curup.
Text
skripsi oktarina utami fixxx (17631083).pdf - Accepted Version Download (3MB) |
Abstract
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi marketing yang ada di Bank Muamalat KCP Curup dan Mengidentifikasi Relevansi Strategi Marketing yang dilakukan oleh Bank Muamalat dengan Marketing Syariah. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Informan penelitian bagian Marketing Funding. Sedangkan teknik penelitian data dilakukan dengan teknik wawancara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Strategi Pemasaran yang digunakan oleh Bank Muamalat KCP Curup menggunakan Marketing Mix. Strategi marketing pada Bank Muamalat KCP Curup sudah relevan dengan marketing syariah hal ini dapat dibuktikan dengan Strategi Pemasaran yang digunakan yaitu marketing mix yang terdiri dari Produk (product), Harga (price), Tempat (place) dan Promosi (promotion), people (orang), Process (proses), Physical Evidence (bukti fisik). Hal ini dapat dibuktikan dengan). Akad-akad yang digunakan pada produk yang ada di Bank Muamalat KCP Curup yaitu akad mudharabah, wadi’ah, murabahan, kafalah, wakalah dan hawalah. Akad-akad tersebut sudah sesuai dengan akad syariah. dapat dibuktikan juga dengan tidak menggunakan transaksi yang dilarang berdasarkan FATWA 20/DSN-UI/IX & OPINI DPS 02/11/2004.
Item Type: | Thesis (Sarjana) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Uncontrolled Keywords: | Strategi marketing, Marketing syariah, Marketing Mix. | ||||||||
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HG Finance |
||||||||
Divisions: | Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam > Perbankan Syariah | ||||||||
Depositing User: | Mrs hasni hartati | ||||||||
Date Deposited: | 21 Feb 2023 02:29 | ||||||||
Last Modified: | 21 Feb 2023 02:29 | ||||||||
URI: | http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/1485 |
Actions (login required)
View Item |