Pola Komunikasi Organisasi Anggota Baru Resimen Mahasiwa Mahadwiyudha Satuan 2605 Cendikia Yudha Pranca Institut Agama Islam Negeri Curup Tahun 2021

Ratih Wita, Ventiana and Yusro, Ngadri and Anrial, Anrial (2021) Pola Komunikasi Organisasi Anggota Baru Resimen Mahasiwa Mahadwiyudha Satuan 2605 Cendikia Yudha Pranca Institut Agama Islam Negeri Curup Tahun 2021. Sarjana thesis, IAIN Curup.

[img] Text
POLA KOMUNI KASI ORGANISASI ANGGOTA BARU RESIMEN MAHASISWA MAHADWIYUDHA SATUAN 2605 CENDIKIA YUDHA PRAPANCA INSTITUT AGAM~1.pdf - Accepted Version

Download (3MB)

Abstract

Pola komunikasi merupakan bagaimana menyampaikan sebuah pesan dari anggota satu kepada anggota lain didalam suatu organisasi. Di dalam organisasi terjadi pola komunikasi yang nantinya untuk menjalankan suatu pembinaan yang berguna membangun keaktifan anggotanya, karena dengan adanya proses komunikasi yang baik nantinya menimbulkan suatu pola komunikasi yang baik pula dalam organisasi Resimen Mahasiswa Institut Agama Islam Negeri Curup Dalam penelitian yang dilakukan oleh penulis, penulis ingin mengetahui bagaimana Pola Komunikasi Organisasi Anggota Baru Resimen Mahasiswa Mahadwiyudha Satuan 2605 Cendikia Yudha Prapanca IAIN Curup tahun 2021 dan faktor apa saja penghambat dalam proses komunikasi organisasi Resimen Mahasiswa IAIN Curup. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan komunikasi dan dibahas secara deskriptif. Penulis menggunakan teknik partisipant Observation karena dalam teknik pengumpulan ini penulis terlibat langsung dalam keseharian kegiatan yang dilakukan dalam Organisasi Resimen Mahasiswa. Data yang diperoleh melalui wawancara mendalam, studi pustaka, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan pola komunikasi yang digunakan Anggota Baru dalam Organisasi Resimen Mahasiwa IAIN Curup adalah pola rantai yakni Ketika ada Sesuatu yang ingin anggota sampaikan maka di konsultasikan dulu kepada seniornya terlebih dahulu begitun juga dengan komandan jika ingin menympaikan seseuatu maka komandan sampaikan kepada anggotanya maka ia tidak menyampaikannya secara langsung ke anggota tetapi melalui kepala-kepala Urusan terlebih dahulu, hal ini karena Organisasi Resimen Mahasiswa merupakan Organisasi yang terstruktur dan segala aturan dalam organisasi sudah di atur sedemikiakn rupa dalam PUDD, JUKLAK dan JUKNIS Organisasi. Adapun faktor hambatannya adalah miscommunication yang di sebabkan oleh keadaan lingkungan yang biasa terjadi antara pimpinan, kepala urusan dan anggota, hambatan semantik dan hambatan fisik.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsEmail
Ratih Wita, VentianaUNSPECIFIED
Yusro, NgadriUNSPECIFIED
Anrial, AnrialUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Pola Komunikasi, Anggota, Organanisasi , Resimen Mahasiswa
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah > Komunikasi Penyiaran Islam
Depositing User: Mrs yuni hartini
Date Deposited: 21 Feb 2023 02:26
Last Modified: 21 Feb 2023 02:26
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/1409

Actions (login required)

View Item View Item