Kolaborasi Guru Pendidikan Agama Islam dan Orang Tua Dalam Mendisiplinkan Beribadah Sholat dan Belajar Siswa Sdn 12 Lahat

Mertiani, Resa and Nelson, Nelson and Indrawari, Karliana (2022) Kolaborasi Guru Pendidikan Agama Islam dan Orang Tua Dalam Mendisiplinkan Beribadah Sholat dan Belajar Siswa Sdn 12 Lahat. Sarjana thesis, IAIN Curup.

[img] Text
Icha Ica.pdf

Download (3MB)

Abstract

Kolaborasi guru pendidikan agama Islam dan orang tua Dalam Mendisiplinkan Beribadah Sholat dan Belajar sangat penting untuk anak di masa sekolah. Hasil observasi dilapangan peneliti menemukan masalah dilapangan yaitu banyak anak yang tidak mengrjakan sholat, banyak anak yang menyianyiakan waktu untuk bermain, dan banyak anak yang tidak disiplin dalam sholat dan belajar maka peneliti tertarik untuk meneliti tentang bagaimana bentuk kolaborasi guru Pendidikan Agama Islam dengan orang tua dalam mendisiplinkan beribadah sholat siswa kelas V SDN 12 Lahat, bagaiman bentuk kolaborasi guru pendidikan agama Islam dan orang tua dalam mendisiplinkan belajar siswa kelas V SDN 12 Lahat, dan apakah faktor pendukung dan penghambat guru pendidikan islam dan orang tua dalam mendisiplinkan beribdah sholst dan belajar siswa kelas V SDN 12 Lahat.yang tujuannya untuk mengetahui bagaimana kolaborasi guru penidikan agama islam dan orang tua dalam mendisiplinkan beribadah sholat dan belajar siswa dan juga untuk mengetahui bentuk-bentuk kolaborasi guru PAI dan orang tua dalam mendisiplinkan beribadah sholat dan belajar siswa. Peneliti ini merupakan peneliti deskriftif kulitatif. Adapun jumlah seluruh siswa kelas V adalah 52 dan sample penelitian ini diambil sebanyak 1 guru PAI dan 5 orang tua siswa yang anaknya sekolah di SDN 12 Lahat. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dengan mengunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ;Bentuk-bentuk kolaborasi itu sudah terlaksana dengan baik disekolah tersebut walaupun masih ada anak yang belum disiplin ,;Bentuk-bentuk disiplin sudah dilakukan dengan adanya praturan sekolah yang membuat anak disipllin dalam belajaranya ;faktor pendukung dan penghambatnya yaitu minimnya perhatian orang tua dan juga terbatasnya waktu guru di sekolah sedangkan faktor pendukung adalah anak-anak memang memiliki bakat dan minatnya dan sarana prasarananya memang memadai dan memang ada. Kata Kunci : Kolaborasi Guru Pendidikan AgamaIslam Dan Orang Tua, Beribadah, Dan Belajar

Item Type: Thesis (Sarjana)
Creators:
CreatorsEmail
Mertiani, ResaUNSPECIFIED
Nelson, NelsonUNSPECIFIED
Indrawari, KarlianaUNSPECIFIED
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
L Education
L Education > LC Special aspects of education
Depositing User: Mrs sulistyowati
Date Deposited: 20 Feb 2023 09:44
Last Modified: 20 Feb 2023 09:44
URI: http://e-theses.iaincurup.ac.id/id/eprint/1167

Actions (login required)

View Item View Item